Benda pos terbesar yang pernah dikirim melalui Kantor Pos Negara Amerika Serikat adalah bangunan, Pada tahun 1916.
Fakta menarik
Seorang pengusaha muda bernama William H. Coltharp memutuskan membangun sebuah bank baru di Vernal, Utah.
Tentu saja, Coltharp tidak bisa mengirim bangunan jadi melalui surat. Karena itu dia mengirimnya 'dinding per dinding'.
Caranya? Coltharp minta batu bata sebanyak 80.000 biji yang ditaruh dalam 40 peti yang masing-masing beratnya 22 kilogram dikirimkan dari perusahaan batu bata di Salt Lake melalui kantor pos.
Coltharp beralasan, pengiriman melalui pos adalah cara termurah mengapalkan batu bata untuk bahan konstruksi bangunan. Karena ulah Coltharp inilah, Kantor Pos AS melarang pengiriman benda pos melebihi 90 kg dalam sehari sejak 1916.
Unik Benda Paling besar dan berat dikirim melalui Pos
Reviewed by ces
on
9:06:00 PM
Rating:
Tidak ada komentar: